Bola.net - - Sir Alex Ferguson menolak merekrut Franck Ribery untuk Manchester United di 2006, usai melihat sang pemain beraksi selama 45 menit.
Hal tersebut menurut sejumlah catatan buku harian yang diterbitkan oleh mantan staff komunikasi PM Inggris, Tony Blair, yakni Alastair Campbell, yang kabarnya dekat dengan Sir Alex.
Campbell sempat menemani Ferguson ketika keduanya melihat aksi Ribery, yang kala itu bermain untuk Marseille, menghadapi Bolton di Piala UEFA pada Februari 2006, menurut Sunday Times.
Namun demikian, Ferguson mengatakan bahwa winger Prancis - yang kemudian mendapat penghargaan pemain terbaik Ligue 1 tahun itu - tidak cukup bagus untuk United.
Sir Alex Ferguson
Campbell menulis: "Alex menonton Franck Ribery, winger Marseille, namun memutuskan di babak pertama bahwa dia tak cukup bagus untuk United."
Ribery terus bertahan di Marseille hingga 2007, sebelum pindah ke Bayern dengan nilai transfer 25 juta euro.
Sejak saat itu sang pemain memenangkan sejumlah trofi bersama klub Jerman, termasuk tujuh gelar liga domestik dan satu Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lukaku Dijagokan Kalahkan Kane Dalam Perebutan Gelar Top Skor
Liga Inggris 25 September 2017, 21:09
-
Tidak Ada Sanksi untuk Kartu Merah Mourinho
Liga Inggris 25 September 2017, 20:35
-
Gerrard Penasaran Lihat Lukaku Atasi Persaingan Dengan Ibrahimovic
Liga Inggris 25 September 2017, 18:58
-
Karena Lebih Pragmatis, MU Disebut Akan Juara Musim Ini
Liga Inggris 25 September 2017, 14:25
-
Merson Kecam Komentar Mourinho Soal Carabao Cup
Liga Inggris 25 September 2017, 13:15
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR