Bola.net - - Chris Smalling mengatakan dirinya amat kecewa usai melihat Manchester United gagal finish di empat besar Premier League, setelah kalah beruntun dari Arsenal dan Tottenham.
Sebelumnya, manajer Jose Mourinho coba meyakinkan pada media bahwa memenangkan Liga Europa dan Piala Liga akan menandai musim yang bagus untuk Setan Merah - andai mereka menang atas Ajax di final nanti.
Namun bagi Smalling, gagal finish di zona Liga Champions merupakan sebuah kekecewaan tersendiri bagi klub sebesar United.
Chris Smalling
"Hal tersebut tidak bisa hilang dari diri anda. Terutama dengan posisi kami di liga sekarang. Hal tersebut membuat anda memikirkan tim-tim yang ada di atas anda dan juga poin yang sudah anda buang sebelumnya," tutur Smalling di Daily Star.
"Kami akan banyak belajar tahun ini untuk memastikan kami tak lagi merasakan hal serupa."
"Bahkan dengan Piala Liga dan Liga Europa, kami jauh lebih baik dari posisi kami sekarang. Kami tidak menunjukkan itu, namun musim depan kami bakal membuktikannya."
United akan bermain melawan Southampton di laga lanjutan Premier League di St Mary tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mata: Tak Ada Alasan, MU Harus Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 16 Mei 2017, 14:40 -
Ucapan Selamat Juan Mata untuk Chelsea
Liga Inggris 16 Mei 2017, 14:30 -
Publik Kolombia Desak James Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 16 Mei 2017, 14:20 -
Neville: Conte Berutang Sukses pada Mourinho
Liga Inggris 16 Mei 2017, 13:40 -
Ayah James: Dia lebih Hebat dari Bale
Liga Spanyol 16 Mei 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR