Bola.net - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer memberikan informasi terkait cedera yang dialami Paul Pogba. Ia menyebut sang gelandang mengalami cedera di bagian pahanya.
Paul Pogba menjadi starter di laga melawan Everton di dini hari tadi. Ia dipasang dengan Scott McTominay di lini tengah MU.
Namun Pogba harus menyudahi laga lebih awal. Ia ditarik di menit 39 dan digantikan oleh Fred.
Solskjaer menyebut bahwa sang gelandang terpaksa ditarik karena mengalami cedera. "Saya rasa ia mengalami cedera di bagian paha," buka Solskjaer kepada MUTV.
Baca komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Tunggu Hasil Pemeriksaan
Solskjaer mengaku belum bisa menentukan seberapa parah cedera yang dialami Pogba.
Ia akan menunggu hasil pemeriksaan medis untuk memastikan seberapa lama ia akan absen.
"Saya rasa ia mengalami masalah di bagian otot, jadi kami akan memeriksanya besok dan memberikannya perawatan yang ia butuhkan."
Harap-Harap Cemas
Solskjaer mengaku bahwa jika Pogba absen lama, maka itu akan jadi kerugian tersendiri bagi timnya.
Ia berharap sang gelandang tidak mengalami cedera yang terlalu parah sehingga ia bisa segera comeback.
"Kami benar-benar berharap ia bisa pulih dari cedera ini dengan cepat." ujarnya.
Dipaksa Imbang
Manchester United sendiri gagal memetik kemenangan di laga ini.
Setan Merah harus puas berbagi angka dengan Everton setelah pertandingan berakhir dengan skor 3-3.
(MUTV)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Tangkal Manchester United, Villa Siap Naikkan Gaji Grealish
Liga Inggris 7 Februari 2021, 21:29
-
Manchester United Gagal Menang Atas Everton, Salah Siapa?
Liga Inggris 7 Februari 2021, 20:59
-
Bruno Fernandes Kecewa Berat Pada Manchester United, Kenapa?
Liga Inggris 7 Februari 2021, 20:28
-
Jadwal Siaran Langsung Premier League di Net TV Hari Ini, Minggu 7 Februari 2021
Liga Inggris 7 Februari 2021, 08:40
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR