"Tiba-tiba dia berlari dan menendang bola. Saya tidak menyangka dia bakal menendang langsung ke gawang. Terang saja saya mati langkah," ujar kiper Denmark itu.
"Saya tidak bahagia harus kebobolan dari garis tengah. Namun, anda juga harus memberikan dia acungan jempol. Dia mampu mencetak gol demikian hebat. Tak bisa dipercaya. Namun, hal ini wajar di dalam sepak bola," kelit Sorensen.
Dalam laga tersebut Figuorea sukses mencetak gol spektakuler. Dia mencetak gol dari tengah lapangan. Tendangan kerasnya yang menuju pojok gawang Stoke, tak mampu diantisipasi Sorensen yang terlanjur maju. (tri/den)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Alejandro Garnacho di Chelsea: Mengerikan dan jadi Pembeda!
Liga Inggris 10 November 2025, 08:19
-
Man of the Match Celta Vigo vs Barcelona: Robert Lewandowski
Liga Spanyol 10 November 2025, 07:51
-
Man of the Match Inter Milan vs Lazio: Federico Dimarco
Liga Italia 10 November 2025, 07:28
-
Liverpool Dihancurkan Pep Guardiola: The Reds Harus Bangun Sebelum Terlambat
Liga Inggris 10 November 2025, 06:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 10 November 2025, 05:55
-
Hasil Celta Vigo vs Barcelona: Lewandowski Menggila, Barca Libas Celta
Liga Spanyol 10 November 2025, 05:46
-
Hasil Lyon vs PSG: Gol Telat Joao Neves Selamatkan Les Parisiens di Menit Akhir
Liga Eropa Lain 10 November 2025, 05:43
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 10 November 2025, 05:07
-
Hasil Inter Milan vs Lazio: Tumbangkan Biancocelesti, Inter Kuasai Pucuk Klasemen
Liga Italia 10 November 2025, 04:57
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 10 November 2025, 04:32
-
Man of the Match Man City vs Liverpool: Jeremy Doku
Liga Inggris 10 November 2025, 02:19
LATEST EDITORIAL
-
Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dari Julio Cesar hingga Mourinho
Editorial 7 November 2025, 15:22
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20



















KOMENTAR