Southampton nampaknya sudah kehilangan kesabaran dengan Osvaldo. Pemain internasional Italia tersebut didatangkan Southampton dari AS Roma pada awal musim lalu dan mencetak tiga gol dari 13 penampilannya di Inggris. Namun Soton akhirnya meminjamkannya ke Juventus setelah terlibat perkelahian dengan rekan setimnya, Jose Fonte.
"Situasi yang sulit baginya kembali ke sini. Dia terlambat. Keputusan dari manajemen sudah mengizinkan dia tidak kembali. Kami akan mencari cara agar dia bisa bermain di tim lain." ucap Koeman kepada BBC Radio Solent.
Osvaldo sendiri hanya mencetak satu gol dari 11 laga di Serie A musim lalu ikut mengantar Bianconeri merengkuh Scudetto ketiga kali secara beruntun.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Klaim Vidal Akan Gabung United Bulan Depan
Liga Italia 23 Juli 2014, 22:58
-
Pevita Pearce Ungkap Dua Klub Sepakbola Idolanya
Bolatainment 23 Juli 2014, 20:25
-
Pevita Pearce Akui Idolakan Gianluigi Buffon
Bolatainment 23 Juli 2014, 20:09
-
Andai Juventus Beri Tawaran, Shaqiri Siap Bergabung
Liga Italia 23 Juli 2014, 16:46
-
Roberto Pereyra Jalani Tes Medis di Juventus
Liga Italia 23 Juli 2014, 16:16
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR