
Pemain asal Brasil yang ditransfer oleh Spurs dari Corinthians di musim panas lalu dengan bandrol 17 juta poundsterling itu, kini diminati oleh Real Madrid setelah yang bersangkutan menunjukkan performa apik di awal musim.
Namun kabar terakhir kini menyebutkan bahwa Spurs tengah bekerja keras untuk menawarkan kontrak baru pada Paulinho. Proposal anyar ini bakal membuat talenta samba muda terikat hingga tahun 2017, sebagaimana dilaporkan oleh Daily Star.
Kesepakatan anyar ini juga bakal membuat Paulinho bergelimang poundsterling. Pasalnya, menurut hitungan kasar pendapatannya bakal meroket hingga 3,6 juta poundsterling per tahunnya!
Villas-Boas disebut tak ingin skenario pembajakan Bale kembali terulang di bursa transfer musim dingin nanti. Oleh karena itu, klub buru-buru mengambil langkah antisipasi. [initial]
Seputar Premier League
- Moyes Kini Alihkan Pandangan ke Hummels
- Madrid Prioritaskan Kejar Suarez dan Aguero
- Ramsey: Kepercayaan Diri Arsenal Tengah Meluap
- Monreal Ingin Arsenal Borong Dua Gelar
- New Fabregas Milik Arsenal Diperebutkan Dua Negara
- Wenger: Szczesny Tetap Nomor 1 Di Arsenal
- United Ingin Angkut Lichtsteiner Tinggalkan Juve
- Reina: Rumor Gantikan Valdes Hanya Karangan Media
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meski Kehilangan Tempat, Casillas Tegaskan Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 17 Oktober 2013, 23:45 -
Ancelotti: Barca-Atletico Tak Istimewa, Real Main Buruk
Liga Spanyol 17 Oktober 2013, 23:17 -
Undiano Malenco Pimpin Laga El Clasico
Liga Spanyol 17 Oktober 2013, 20:31 -
Toshack: Ada Yang Aneh Dengan Transfer Bale
Liga Spanyol 17 Oktober 2013, 19:31 -
Conte Tak Sabar Jalani Ujian Lawan Madrid
Liga Champions 17 Oktober 2013, 19:17
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR