Saat menghadiri konferensi press jelang laga melawan Aston Villa, manajer yang dijuluki The Special One itu berkata, "Saya benar-benar yakin bahwa setiap klub yang pergi ke Stamford Bridge sekarang sudah tidak lagi takut dengan kami. Mereka pikir mereka bisa mendapatkan hasil bagus di sini,"
Sementara itu, Mourinho menyebut jika besar peluang bagi klubnya untuk tidak terlempar dari jajaran empat besar. Dengan rasa percaya diri yang tinggi, mantan pelatih FC Porto itu mengatakan bahwa Chelsea bukan klub yang bakal keluar dari persaingan di papan atas liga.
"Salah satu klub akan terlempar dari empat besar. Chelsea? Tidak, saya tidak berpikir kalau klub itu adalah Chelsea. Tapi, saya pernah katakan di pra musim, seluruh tim akan memulai dengan poin nol, ada resiko besar karena kompetisi sangat sulit," ujar Mourinho.[initial]
(nat/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Ngotot Tak Takut Dipecat
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 23:30
-
Tanya Lowongan di Chelsea, Amelia SMS Mourinho
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 23:10
-
Hasil Pertandingan Chelsea vs Aston Villa: 2-0
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 23:00
-
Gabung Chelsea, Amelia Belajar Bahasa dari Ibrahimovic
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 21:50
-
Mourinho Samakan Baba dengan Legenda Chelsea
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 21:30
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR