Bola.net - - Bek Manchester City, John Stones melayangkan pujian kepada pelatihnya, Josep Guardiola. Stones menyebut permainannya dan rekan-rekan setimnya semakin meningkat seusai dilatih oleh pelatih asal Spanyol tersebut.
Musim pertama John Stones di Etihad Stadium tidak berjalan mulus. Dibeli dari Everton dengan harga 50 Juta Pounds, Stones gagal tampil konsisten sehingga kerap menjadi cadangan tahun lalu.
Namun musim ini performa Stones menanjak dengan pesat. Bek 23 tahun itu tampil solid di lini pertahanan Manchester City sehingga ia kerap bermain reguler musim ini.
John Stones
Stones sendiri mengakui bahwa perkembangannya ini tidak bisa dipisahkan dari sosok Guardiola. "Saya rasa saya selalu berkembang dan belajar di sini," ujar Stones seperti yang dilansir Sportsmole.
"Hal ini tidak berarti segalanya berjalan mudah. Terkadang saya harus berhenti sejenak untuk memastikan diri saya baik-baik saja di sini."
"Setiap kali saya datang ke sesi latihan, saya merasa ada hal-hal baru yang keluar dari saya. Bukan hanya saya yang merasakan hal itu, karena semua pemain lain juga merasakan hal yang sama sehingga kami bisa bermain bagus. Kami ditangani oleh pelatih yang hebat dan saya ingin hal ini terus berlanjut." tandas bek Timnas Inggris tersebut.
Baca Juga:
- Keown: City Melaju Mulus Karena Tim Rival Saling Jegal
- Gundogan: Premier League Lebih Menarik dari Bundesliga
- Aguero Bantah Ada Masalah dengan Guardiola dan Jesus
- Ranieri Klaim Chelsea Dikalahkan Kekuatan Finansial Pesaingnya
- Busquets Buka Pintu ke Manchester City
- City Siapkan Kontrak Baru untuk Gabriel Jesus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sane Tak Punya Target Jumlah Gol di City
Liga Inggris 11 November 2017, 20:15
-
Morata Akui Sering Bicara dengan Diego Costa
Liga Inggris 11 November 2017, 20:00
-
Main Bareng De Bruyne dan David Silva, Sane Merasa Beruntung
Liga Inggris 11 November 2017, 19:45
-
Sane Belum Terpikirkan Untuk Rebut Ballon d'Or
Liga Inggris 11 November 2017, 19:15
-
Sane Akui Punya Hubungan Bagus Dengan Sterling
Liga Inggris 11 November 2017, 18:45
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR