Stramaccioni pernah menangani Coutinho saat masih bekerja di Inter. Namun pemain asal Brasil itu kemudian dijual ke Liverpool pada tahun 2013 lalu.
Sejak saat itu Coutinho selalu menjadi andalan Liverpool dan karirnya semakin berkembang di Anfield. Pemain berusia 23 tahun itu baru saja membawa timnya menahan imbang Arsenal di Emirates Stadium.
"Philippe telah menunjukkan kematangannya. Ketika di Italia, dia sering dimainkan sebagai seorang winger," kata Stramaccioni kepada FoxSports.
"Evolusinya membuat dia lebih nyaman bermain sebagai gelandang atau di belakang penyerang. Saya adalah salah satu pengagum kualitas dan kecepatannya dan dia sudah sangat berkembang sekarang.”[initial]
Baca Juga:
- Periode Pertama Balotelli di Milan, 26 Gol & 6 Assist
- Legenda Liverpool Ucap Salam Perpisahan Untuk Lucas Leiva
- Skrtel Bahagia Dapat Satu Poin di Markas Arsenal
- Skrtel: Liverpool Bisa Bersaing Dengan Siapa Pun di EPL
- Rodgers: Petr Cech Luar Biasa
- 'Liverpool Harus Maksimalkan Benteke Agar Tembus Empat Besar'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 25 Agustus 2015, 23:36

-
Ramsey Ingin Sepakbola Pakai Teknologi Replay
Liga Inggris 25 Agustus 2015, 23:21
-
Lovren Kecewa Liverpool Gagal Kalahkan Arsenal
Liga Inggris 25 Agustus 2015, 22:46
-
Lima Pemain Arsenal Masuk Dalam London's Team of The Week
Liga Inggris 25 Agustus 2015, 22:18
-
Riise Mengaku Terkagum-kagum Pada Gomez
Liga Inggris 25 Agustus 2015, 21:27
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR