
Clarke tampak prihatin dengan pemecatan atas teman baiknya tersebut. Meski begitu, ia menilai hal semacam itu merupakan langkah Abramovich untuk menjadikan The Blues sebagai klub yang superior.
Terbukti dengan mampu diraihnya gelar Liga Champions pertama mereka dalam sejarah di musim 2011/12. Clarke menilai, setiap pemilik klub berhak menjalankan apa yang mereka inginkan untuk meraih prestasi klubnya.
"Ini adalah cara dari owner untuk menjalankan klubnya. Saya pikir tidak ada yang terlalu mengejutkan dengan hal ini. Mereka berorientasi pada hasil. Pemilik membuat keputusan dan mereka bertindak sesuai apa yang menurut mereka baik bagi Chelsea," tutur manajer The Baggies.
"Saya selalu katakan bahwa pemilik setiap klub bisa menjalankan bisnisnya dengan cara yang mereka inginkan. Itulah yang dipilih Abramovich untuk menjalankan Chelsea, dan itu sudah berhasil."
Clarke bisa jadi menjadi salah satu alasan pemecatan Di Matteo. Pasalnya, sebelum kalah dari Juventus di Liga Champions, skuad asuhannya juga berhasil membungkam The Blues di Premier League akhir pekan lalu. (tfb/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Impikan Juara Liga Champions Lagi
Liga Champions 23 November 2012, 22:11
-
Ferguson Panaskan Rivalitas Dengan Benitez
Liga Inggris 23 November 2012, 21:25
-
Zenden Bangga Jadi Asisten Pelatih Chelsea
Liga Inggris 23 November 2012, 19:47
-
Breaking News: Mark Hughes Dipecat!
Liga Inggris 23 November 2012, 19:12
-
Reaksi Benitez Disinggung Tak Pernah Juara EPL
Liga Inggris 23 November 2012, 17:11
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR