Bola.net - - Striker , Daniel Sturridge, dikabarkan bersiap meninggalkan Anfield di Januari mendatang demi menjaga asa bermain di Piala Dunia.
Pemain 28 tahun lebih sering dijadikan sebagai pelapis oleh manajer The Reds, Jurgen Klopp, belakangan ini. Ia tercatat delapan kali bermain sebagai pengganti dalam 12 penampilannya musim ini.
Sturridge bahkan tak mendapat peluang merumput di dua pertandingan terakhir Liverpool, meski sebelumnya sempat mencetak dua gol dalam dua pertandingan.
Menurut laporan yang diturunkan The Mirror, mantan pemain Manchester City dan Chelsea kini ingin meninggalkan Merseyside guna memperbaiki karirnya, usai sebelumnya tak dipanggil Gareth Southgate ke skuat Inggris.
Daniel Sturridge
Southgate sebelumnya mengindikasikan bahwa ia hanya akan memasukkan pemain yang bermain reguler di skuat Piala Dunia musim panas mendatang, dan laporan yang sama mengatakan Liverpool siap mendengarkan semua penawaran yang masuk untuk membantu situasi Sturridge.
Kemungkinan besar sang pemain akan dilepas sebagai pemain pinjaman, meski tim Merseyside sebelumnya sudah menolak penawaran tersebut dari PSG di musim dingin lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Sebut Joe Gomez Tampil Layaknya Seorang Bek Yang Penuh Pengalaman
Liga Inggris 20 November 2017, 21:41
-
Neville Akui Kagum Pada Fleksibilitas Adam Lallana
Liga Inggris 20 November 2017, 21:14
-
City Ingin Kacaukan Rencana Transfer Liverpool
Liga Inggris 20 November 2017, 17:01
-
Statistik Menarik Dari Duel Liverpool vs Southampton di Anfield
Liga Inggris 20 November 2017, 15:25
-
Kapten Liverpool Minta The Reds Pertahankan Momentum Positif
Liga Inggris 20 November 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR