Sunderland sempat ragu dengan rencana pembelian Peruzzi, yang tipikal permainannya disebut-sebut mirip pemain legendaris Internazionale; Javier Zanetti. Masalahnya, pada musim lalu, pemain 21 tahun itu sibuk berjuang melawan cedera ligamen.
Pekan lalu Peruzzi sudah tiba di Inggris dan diberitakan telah sepakat secara personal guna pindah ke Stadium of Light -markas Sunderland-. Setelahnya, pemain Argentina itu dikirim ke Roma, Italia, guna menjalani tes medis.
Hasil dari tes medis Peruzzi menunjukkan tanda-tanda positif. "Sunderland telah menerima laporan medis dari klinik Deportiva Villa Stuart untuk Peruzzi. Hasil laporan tersebut sangat positif." sepenggal pernyataan resmi pihak manajemen Velez Sarsfield, seperti dilansir Sky Sports.
Sunderland yang kini melakoni tur pramusim di Hong Kong, baru akan melanjutkan negosiasi dengan Velez pada minggu depan.
"Pekan depan, perwakilan Sunderland akan tiba ke Argentina guna membicarakan nego kontrak dengan Peruzzi."[initial]
Setelah Giaccherini, Kini Sunderland Incar Insigne
Raul Meireles Siap Balik ke EPL Bersama Sunderland
Juve Tolak 10 Juta Euro Untuk Quagliarella
Giaccherini: Terima Kasih Tuan Conte (sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Ungkap Alasan Kepulangannya ke Stamford Bridge
Liga Inggris 23 Juli 2013, 21:43
-
Mourinho Ungkap Alasan Kepulangannya ke Stamford Bridge
Liga Inggris 23 Juli 2013, 21:33 -
Mourinho Ungkap Alasan Kepulangannya ke Stamford Bridge
Liga Inggris 23 Juli 2013, 21:33
-
Eriksen Capai Kesepakatan Personal Dengan Liverpool?
Liga Inggris 23 Juli 2013, 19:50
-
Moyes: United Sabar Menunggu Fabregas
Liga Inggris 23 Juli 2013, 17:17
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR