Bukan cuma kemenangan lawan Chelsea, Sunderland juga bangga karena bisa menahan imbang Manchester City di Etihad. Dua hasil bagus melawan tim-tim kuat itu membuat Gustavo Poyet melontarkan canda.
Pelatih asal Uruguay itu menyebut timnya lebih siap menghadapi Real Madrid ketimbang Cardiff City yang akan mereka tantang dalam laga selanjutnya. Bukan karena sombong, tapi Poyet menyebut Sunderland bisa bermain lepas ketika lawan yang mereka hadapi adalah tim besar. Tak ada tekanan untuk menang menjadikan Sunderland menjadi lebih berbahaya.
"Beberapa orang di ruang ganti kami mengatakan bahwa kami lebih siap menghadapi Real Madrid ketimbang menghadapi Cardiff hari Minggu nanti. Kami bermain lebih nyaman melawan tim-tim besar. Menjadi underdog membuat kami merasa aman," terang Poyet kepada The Daily Mail.
Sunderland saat ini masih berada di dasar klasemen sementara Premier League dengan 29 poin dari 34 pertandingan. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers: Tiga Poin Penting Sebelum Lawan Chelsea
Liga Inggris 20 April 2014, 20:50
-
Matic: Lawan Sunderland, Chelsea Tak Beruntung
Liga Inggris 20 April 2014, 19:45
-
Poyet: Saya Paham Kemarahan Chelsea
Liga Inggris 20 April 2014, 18:45
-
Courtois Bakal Tolak Ajakan Kembali ke Stamford Bridge?
Liga Inggris 20 April 2014, 17:50
-
Chelsea - Atleti Selesaikan Masalah Courtois Secara Rahasia
Liga Inggris 20 April 2014, 16:20
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR