Pada pertandingan pekan ke tujuh EPL musim ini, Stoke City dijadwalkan bertandang ke Old Trafford, markas Manchester United. Pada pertandingan itu, The Potters tertinggal lebih dahulu melalui gol Anthony Martial, namun Joe Allen sukses menyamakan kedudukan beberapa menit kemudian.
Allen sendiri menilai gol itu memang pantas timnya dapatkan mengingat timnya telah bekerja keras sepanjang pertandingan. "Mencetak gol penyeimbang melawan tim seperti mereka [Manchester Uniuted] adalah tugas yang sangat berat namun kami berhasil melakukannya" ungkap Allen kepada BBC Sport.
"Ketika anda bermain di Old Trafford, anda tahu bahwa anda akan sangat sulit mendapatkan peluang. Kami memang belum meraih banyak poin namun anda tidak bisa menyalahkan usaha kami"
"Kami sudah bertekad datang ke sini untuk meraih sedikitnya satu poin. Kami beberapa kali mengancam mereka dan itu adalah pertanda yang bagus. Kami bermain dengan baik di tiga pertandingan terakhir namun kami belum mendapat hasil yang diinginkan. Namun satu hal yang pasti, tanda-tanda kebangkitan sudah mulai menjanjikan" tandas mantan gelandang Liverpool tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Ikuti Man City Incar Pemain Muda Terbaik Liga Belgia
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 22:45
-
Cantona: Musim 92/93 Musim Yang Spesial
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 20:09
-
Southgate: Memilih Rooney Jadi Kapten Hal Mudah
Piala Dunia 3 Oktober 2016, 20:07
-
Suka Sate dan Cuacanya, Cantona Sebut Malaysia Rumah Keduanya
Bolatainment 3 Oktober 2016, 19:47
-
Pogba Diyakini Akan Segera Tampil Dalam Performa Aslinya
Liga Inggris 3 Oktober 2016, 19:23
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR