Bola.net - - Penyerang andalan Chelsea, Willian, menepis rumor kepergiannya dari Stamford Bridge musim ini. Malah sebaliknya, ia menyatakan optimis dan siap meraih trofi bersama pelatih anyar, Maurizio Sarri.
Masa depan Willian di Chelsea sempat menjadi perbincangan hangat di bursa transfer musim panas ini. Beberapa klub dirumorkan siap untuk membajaknya, di antaranya Barcelona, Real Madrid, hingga Manchester United.
Namun semuanya berubah semenjak kedatangan Maurizio Sarri di kursi kepelatihan, menggantikan Antonio Conte yang dinilai gagal. Kehadiran eks nahkoda Napoli tersebut membuat juara FA Cup itu kini diselimuti aura positif.
Ingin Juara Bersama Sarri

"Kami harus melihat ke depan, karena kami punya banyak pertandingan pada musim ini. Dan kami ingin memenangkan gelar," ujar Willian usai laga melawan Lyon di International Champions Cup, kepada Goal.
"Dia [Sarri] adalah pelatih yang hebat, dan juga pintar. Dia banyak bekerja dan kami akan coba untuk berkembang. Tentu saja, kami baru memulai. Ini baru permulaan, tetapi kami bisa melalukan hal yang bagus musim ini," lanjutnya.
Senang Bermain di Stamford Bridge

"Selalu menyenangkan bisa bermain di rumah. Tak peduli apapun pertandingannya ataupun siapa lawannya, rasanya selalu menyenangkan bisa bermain di rumah," tambah Willian.
"Menyenangkan bisa merasakan atmosfer dari fans. Saya pikir kami menyelesaikan tugas dengan baik hari ini," pungkasnya.
Laga kontra Lyon yang berlangsung hari Rabu (8/8) pagi tadi berakhir dengan skor imbang 0-0 pada waktu normal. The Blues keluar sebagai pemenang setelah unggul 5-4 pada babak adu penalti.
Saksikan Juga Video Ini

[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Loftus-Cheek Siap Kerja Keras Untuk Curi Perhatian Sarri
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 21:18
-
Giroud Ajak Nabil Fekir Bergabung ke Chelsea
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 20:49
-
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 18:54

-
David Luiz Senang Chelsea Bisa Pertahankan Hazard dan Kante
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 18:21
-
David Luiz untuk Arrizabalaga: Ia Kiper Hebat!
Liga Inggris 8 Agustus 2018, 17:58
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR