
Brendan Rodgers pun menepis rumor tersebut dengan mengatakan bahwa salah satu hal yang membuat The Reds bisa merekrut Origi adalah adanya perjanjian bahwa Origi akan bermain di Lille selama satu musim ini.
Dengan masalah tumpulnya lini depan, Rodgers masih memiliki alternatif lain. Ia memastikan akan memberi jam terbang lebih pada Rickie Lambert.
"Kebanyakan fokus musim ini mengenai pemain-pemain cedera dan pemain yang sudah tak ada lagi bersama kami (Luis Suarez). Saya pastikan waktu kerja saya hanya untuk para pemain yang fit dan siap bermain.
"Sekarang Rickie Lambert akan mendapat kesempatan, kami akan menghadapi banyak pertandingan dan ia akan tampil di banyak pertandingan." tutur mantan manajer Swansea itu pada Sky Sports.
Pada matchday ke-12 akhir pekan ini (23/11), Liverpool akan bertandang ke Selhurst Park, markas Crystal Palace. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso: Saya Sudah Bermain Untuk Tiga Tim Terbaik di Tiga Liga Top Eropa
Liga Eropa Lain 22 November 2014, 22:41
-
Di Atletico dan Liverpool, Torres 'Punya' Albertini dan Gerrard
Liga Italia 22 November 2014, 18:47
-
Alonso 'Kecewa' Madrid Bertemu Liverpool
Liga Champions 22 November 2014, 18:44
-
Sterling Indikasikan Bakal Dapat Kontrak Baru
Liga Inggris 22 November 2014, 14:40
-
Xabi Alonso: Tak Ada Tawaran dari Premier League
Liga Inggris 22 November 2014, 14:20
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR