Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, sudah memecat anak gawang klub di Old Trafford, dan menggantikan mereka dengan pemain dari akademi.
Bos Setan Merah tidak senang melihat betapa lambannya bola masuk lagi ke dalam lapangan. Dan sang manajer memutuskan untuk memecat para anak gawang yang ditunjuk oleh Manchester United Foundation.
Menurut laporan yang diturunkan The Mirror, Mourinho sudah mengubah sistem yang ada dan menghentikan MU Foundation mengirim anak gawang, dimulai dengan pertandingan kandang melawan Liverpool pekan lalu.
Pria Portugal lantas memilih untuk menunjuk para pemain muda dari akademi, yang ia yakini mampu memahami permainan dengan lebih baik dan bisa mengembalikan bola lebih cepat.
Sumber United mengatakan: "Manajer tak senang dengan apa yang ada sebelumnya. Dia ingin anak gawang yang bekerja lebih cepat - terutama ketika United menyerang atau waktu hampir habis."
"Dia merasa dengan mendatangkan pemain akademi - mereka yang bisa memahami permainan, akan tahu betapa pentingnya memasukkan bola dengan cepat."
"Tentu saja, ada spekulasi apakah hal yang sama akan dilakukan ketika tim lawan yang menyerang."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG, MU dan Arsenal Rebutan Goncalo Guedes
Liga Inggris 23 Januari 2017, 23:37
-
Griezmann: Maaf Memphis, Old Trafford Lebih Baik!
Liga Inggris 23 Januari 2017, 19:35
-
Memphis Depay dan Debut Impresifnya di Lyon
Liga Eropa Lain 23 Januari 2017, 19:02
-
Mourinho Tak Puas dengan Lini Depan, MU Cari Striker Baru?
Liga Inggris 23 Januari 2017, 16:00
-
Griezmann Dijual Demi Kandang Baru Atletico?
Liga Spanyol 23 Januari 2017, 14:20
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR