Bola.net - Sebuah informasi beredar terkait manuver transfer Manchester United di musim panas nanti. Setan Merah diberitakan terpaksa harus memulangkan Alexis Sanchez di musim panas nanti.
Winger asal Chile itu sejak musim panas tahun lalu berada di Italia. Ia dipinjamkan Manchester United ke Inter Milan selama satu musim.
Beredar kabar bahwa United akan memulangkan Sanchez di musim panas nanti. Sang winger akan kembali memperkuat skuat Setan Merah musim depan.
The Sun mengklaim bahwa Manchester United sebenarnya tidak ingin memulangkan Sanchez. Namun mereka terpaksa untuk mempertahankan sang winger musim depan.
Simak situasi transfer Sanchez di bawah ini.
Harusnya Dijual
Laporan tersebut mengklaim bahwa Manchester United sebenarnya mengagendakan Sanchez dijual di musim panas nanti.
Pada awalnya mereka akan menjualnya ke Inter Milan. Namun Inter menolak mempermanenkan sang winger setelah penampilannya masih di bawah ekspektasi mereka.
United juga sudah menawarkan sang winger ke beberapa klub peminat, namun tidak ada yang mau mengambil Sanchez karena keuangan mereka tidak terlalu stabil akibat pandemi corona.
Ogah Potong Gaji
Laporan itu juga mengklaim salah satu penyebab Sanchez tidak laku dijual karena ia menolak untuk memotong gajinya.
Seperti yang sudah diketahui, Sanchez memiliki gaji yang sangat besar di United. Ia digaji sebesar 350 ribu pounds per pekan selama memperkuat Setan Merah.
Kebanyakan klub peminatnya tidak sanggup membayar gaji semahal itu. Sementara Sanchez menolak menurunkan tuntutan gajinya itu sehingga tidak ada klub yang tertarik mendatangkannya.
Kesempatan Kedua
Menurut laporan tersebut, Solskjaer siap memberikan kesempatan bagi Sanchez untuk unjuk gigi di skuat United musim depan.
Ia percaya sang winger bisa memberikan kontribusi yang lebih besar untuk lini serang United di musim depan.
(The Sun)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
WFH, Edwin van der Sar Pamerkan Koleksi Jersey Mantan-Mantan Timnya
Liga Champions 26 April 2020, 23:57
-
Manchester United Terguncang Begitu Ditinggal Sir Alex Ferugon
Liga Inggris 26 April 2020, 21:53
-
Buru Paul Pogba, PSG Tawarkan Angel di Maria ke Manchester United
Liga Inggris 26 April 2020, 10:45
-
Solskjaer Diyakini Bisa Bawa MU Juara Premier League, Sepakat?
Liga Inggris 26 April 2020, 09:45
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR