Terry ingin agar kesuksesan Chelsea menjadi juara Capital One Cup menjadi penambah semangat bagi penampilan The Blues di ajang lainnya. Terry terutama ingin Chelsea tampil bagus dalam ajang Premier League.
"Yang pertama, kemenangan ini bermakna besar. Rasanya luar biasa seperti kami memenangkan gelar juara musim 2004-05. Kemenangan ini bisa menjadi awal dari sesuatu yang besar. Kami bisa menjadi lebih bersemangat untuk fokus di Premier League," ujar Terry kepada ESPN.
Terry mengakui bahwa sebelum pertandingan, Chelsea memang mendapatkan tekanan besar. Ia merasa Chelsea sudah bermain bagus dan layak mendapatkan kemenangan itu.
"Sebelum pertandingan, tentu ada tekanan besar. Tapi itu sudah biasa dalam pertandingan final. Saya rasa kami bermain bagus dan senang sudah bisa menang. Babak pertama cukup berimbang dan pada babak kedua kami mengendalikan pertandingan dan layak menang." [initial]
Baca Juga:
- Mourinho Hanya Rayakan Gelar Juara Selama 20 Menit
- Kecewa, Pochettino Tetap Beri Selamat Kepada Chelsea
- Man of the Match Aneh Versi Mourinho
- Capital One Cup Beres, Fabregas Ingin Juara Premier League
- Mourinho: Tottenham Nyaris Tanpa Peluang
- Kalah, Pochettino Akui Mourinho Memang Yang Terbaik
- Mourinho: Laga Final Memang Untuk Dimenangkan
- Review: Chelsea Juara Capital One Cup
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Klub Terbaik Inggris Selama 10 Tahun Terakhir
Editorial 2 Maret 2015, 21:51
-
Dipuji Mourinho Sebagai New Desailly, Zouma Pilih Merendah
Liga Inggris 2 Maret 2015, 21:27
-
Juara Piala Liga, Mata Ucap Selamat Kepada Chelsea
Liga Inggris 2 Maret 2015, 20:54
-
Pochettino: Tottenham Punya Masa Depan Cemerlang
Liga Inggris 2 Maret 2015, 20:02
-
Impresif di Chelsea, Terry Tegaskan Ogah Balik ke Timnas Inggris
Piala Dunia 2 Maret 2015, 19:21
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR