Duel antara Chelsea dan MK Dons itu merupakan duel di ronde keempat ajang FA Cup. Dalam pertandingan yang dilangsungkan di kandang tim divisi Championship tersebut, The Blues berhasil menang dengan skor telak 1-5.
menjadi bintang di laga itu dengan torehan hattricknya. Semantara itu dua gol tambahan Chelsea lainnya disumbangkan oleh Hazard dan Bertrand Traore.
Gol Hazard tercipta melalui titik penalti. Meski demikian, gol itulah yang mendapat sambutan paling hangat dari banyak pihak, termasuk Terry. Sebab gol itu adalah gol perdana pemain Belgia tersebut setelah sebelumnya absen mencetak gol dalam 29 laga musim ini.
"Bagus sekali bagi Eden bisa mencetak gol. Ia baru saja kembali dari cedera dan sekarang ia bisa mulai mencetak banyak gol," seru sang skipper seperti dilansir Sports Mole.
Hadiah penalti itu diberikan oleh wasit setelah Hazard dilanggar di dalam kotak penalti. Terry sempat berlari ke depan untuk memastikan bahwa pemain yang akan mengeksekusi tendangan tersebut adalah Hazard sendiri. [initial]
Baca Juga:
- Mikel Sindir Gaya Komunikasi Mourinho
- Hasil Drawing Putaran Kelima FA Cup
- Demi Pulangkan Costa, Atletico Tawarkan Martinez
- Ngebet Griezmann, Chelsea Siapkan 1.1 Triliun Rupiah
- Hasil Pertandingan MK Dons vs Chelsea: Skor 1-5
- Chelsea Lepas John Terry Akhir Musim Ini
- Salip MU dan Chelsea, City Terdepan Dapatkan Stones
- Liverpool Jauh Terdepan Dapatkan Morata
- Eks Arsenal: Pato Bisa Sukses di Chelsea
- Hiddink Prediksi Hazard Segera Garang Lagi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penalti Hazard, Hiddink Sebut Itu Keputusan Skuat Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2016, 22:05
-
Pernah Bentrok Dengan Fans, Pato Kini Kian Dewasa
Liga Inggris 1 Februari 2016, 21:37
-
Cahill: Saya Ingin Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2016, 19:53
-
Arsenal Tak Tertarik Tampung Terry
Liga Inggris 1 Februari 2016, 18:59
-
Wenger: Terry Akan Menjadi Pelatih di Masa Datang
Liga Inggris 1 Februari 2016, 18:04
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR