Itu adalah laga kandang terakhir Pellegrini bersama City, sebelum ia pergi di akhir musim dan digantikan oleh Josep Guardiola.
"Saya percaya bahwa secara umum Manuel Pellegrini sudah melakukan pekerjaannya dengan baik di Manchester City," tutur Wenger pada BBC Sport.
"Ketika anda lihat para pemain mereka hari ini, bagaimana mereka berjuang untuknya, itu adalah sebuah kredit untuk seorang manajer. Sebagai pria, ia disukai semua orang dan ia memiliki banyak kebijaksanaan dan juga respek untuk permainan ini, saya menghormati itu."
Wenger juga sempat mengakui ia khawatir dengan cedera Danny Welbeck, yang bakal membuat kans sang striker bermain di Euro 2016 kian menipis, usai ditarik di babak pertama karena cedera lutut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Giroud Kontra City Berbuah Pujian Dari Savage
Liga Inggris 9 Mei 2016, 20:43 -
10 Tim Runner Up Terbaik di Premier League
Editorial 9 Mei 2016, 14:37 -
Liga Italia 9 Mei 2016, 14:15
-
Hart: City Akan Rindukan Pellegrini
Liga Inggris 9 Mei 2016, 12:50 -
Wenger: Di Antara Empat Besar, Arsenal yang Terbaik
Liga Inggris 9 Mei 2016, 12:03
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR