Bola.net - - Richard Keys berpikir bahwa Manchester United akan sukses dalam usaha untuk mendatangkan bintang , Harry Kane.
Kane kini sudah menjadi salah satu striker tertajam di Inggris dalam beberapa tahun terakhir. Sang striker mencetak 25 gol dari 28 pertandingan di liga musim lalu dan sudah membuat enam gol musim ini.
Performa bagus itu lantas membuatnya dikaitkan dengan Manchester United dan Keys yakin bahwa tim Setan Merah nantinya akan berhasil mendatangkan sang pemain.
"Manchester United tahu dan menginginkan Kane. Kita semua sudah melihat ceritanya, dan biasanya United mendapatkan yang mereka inginkan. Menurut saya Kane akan segera berada di Old Trafford dan maksud saya benar-benar segera," tutur Keys menurut Express.
Keys sendiri percaya bahwa direktur Tottenham, Daniel Levy tidak akan bersedia membayar sang pemain dengan gaji lebih dari 100.000 pounds per pekan.
"Saya tahu Levy tidak akan membayar gaji yang dimulai dengan angka '1'. Dengan kata lain, tidak ada seorang pun di sana yang akan mendapat 100 ribu per pekan atau lebih selama Levy masih menentukan semuanya. Dia harus mengubah pemikirannya tentang ini jika ingin mempertahankan Hugo Lloris dan Harry Kane."
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Arsenal Ini Kecam Mourinho Yang Tak Respek Pada Wenger
Liga Inggris 25 November 2016, 21:39
-
Anderson: MU Selalu Yang Nomor Satu
Liga Inggris 25 November 2016, 20:14
-
Anderson Bangga Pernah Perkuat MU
Liga Inggris 25 November 2016, 19:36
-
Eks Gelandang MU Ini Ejek Gerrard Yang Pensiun Tanpa Trofi Liga
Liga Inggris 25 November 2016, 19:02
-
Ferdinand Terkesima Dengan Duet Pogba dan Carrick
Liga Inggris 25 November 2016, 18:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR