Bola.net - - Jose Mourinho tidak yakin dengan kemampuan pemain anyar Manchester United, Romelu Lukaku, dan sang manajer harusnya mendatangkan striker yang lebih hebat.
Hal tersebut menurut Craig Burley, yang berpikir bahwa Setan Merah harusnya membangun tim yang sanggup memenangkan Liga Champions.
Lukaku sendiri dibeli dari Everton dengan harga 75 juta pounds pekan lalu.
"Saya tidak yakin Mourinho percaya bahwa Lukaku benar-benar pemain yang tepat. Namun dia membutuhkan pemain baru dan itulah yang bisa ia dapat dengan dana yang ada. Saya tidak tahu apakah Lukaku cukup bagus," tutur Burley di ESPN.
"United ingin kembali ke puncak, tidak hanya di Inggris, namun Eropa. Mereka mendapatkan Pogba, namun tidak merekrut striker terbaik. Striker terbaik ada di Jerman, di Spanyol. Dan Lukaku bahkan bukan yang terbaik di Premier League."
Sergio Aguero.
Burley mengatakan bahwa United harusnya coba mendatangkan Sergio Aguero atau Harry Kane.
"Aguero merupakan surplus di Manchester City dan ada juga Harry Kane. Semua bilang Aguero takkan pindah dari City ke United, namun Carlos Tevez sudah melakukannya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih LA Galaxy Sanjung Ibrahimovic
Liga Inggris 18 Juli 2017, 21:04
-
Mourinho: Tidak Ada Ide Untuk Perisic
Liga Inggris 18 Juli 2017, 20:32
-
Mourinho: Gol Perdana Lukaku Tidak Penting
Liga Inggris 18 Juli 2017, 16:00
-
Soal Kartu Merah Valencia, Ini Pandangan Mourinho
Liga Inggris 18 Juli 2017, 15:30
-
Istirahat Cukup, Pogba Diyakini Lebih Bersinar Musim Ini
Liga Inggris 18 Juli 2017, 15:07
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR