Isco adalah pemain yang cukup populer di Real Madrid, namun ia disebut tengah punya hubungan yang kurang harmonis dengan bos Los Blancos, Rafael Benitez.
City sempat mencoba dan gagal membeli pemain Spanyol dari Malaga di 2013 silam, namun menurut laporan The Sun, klub Premier League masih punya ketertarikan yang amat besar terhadap sang pemain.
Laporan yang sama juga mengklaim bahwa United juga tengah mengamati perkembangan situasi Isco di klub, seiring usaha mereka untuk memperbaiki performa lini ofensif di paruh kedua musim kompetisi kali ini.
Awal bulan ini muncul klaim yang mengatakan Madrid akan menuntut tak kurang dari 30 juta poundsterling untuk pemain berusia 23 tahun, yang sudah membuat lebih dari 120 penampilan untuk klub di semua kompetisi. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Ingin Boyong Kroos ke Liverpool
Liga Inggris 1 Januari 2016, 23:53
-
Lucas Vazquez Tetap Dukung Benitez di Madrid
Liga Spanyol 1 Januari 2016, 20:01
-
Diawasi MU, Kroos Reuni Dengan Ancelotti di Bayern?
Liga Spanyol 1 Januari 2016, 16:40
-
Terus Dicemooh, Ronaldo Ancam Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 1 Januari 2016, 14:20
-
Direktur Madrid: Apakah Posisi Benitez Aman?
Liga Spanyol 1 Januari 2016, 13:40
LATEST UPDATE
-
Lagi, Ruben Amorim Tegaskan Skema 3 Bek Bukan Masalah untuk Manchester United
Liga Inggris 20 November 2025, 10:48
-
Konflik Internal Memanas, Napoli Siap Depak Antonio Conte Demi Xavi Hernandez?
Liga Italia 20 November 2025, 10:29
-
Liverpool Bisa Bernafas Lega! MU Tidak Ikut Kejar Antoine Semenyo
Liga Inggris 20 November 2025, 10:26
-
Update Ranking BWF 2025: Para Pebulu Tangkis Indonesia di Peringkat Berapa?
Bulu Tangkis 20 November 2025, 08:51
-
Apes! Niat Tambal Sulam Skuad, Bek Muda Barcelona Justru Divonis Cedera Parah
Liga Spanyol 20 November 2025, 08:42
-
Bintang PSG Fabian Ruiz Buka Suara: Saya Ingin Pensiun di Real Betis!
Liga Spanyol 20 November 2025, 08:35
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 20 November 2025, 08:34
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
























KOMENTAR