Usai kalah di final Capital One Cup melawan tim yang sama, The Reds langsung punya kesempatan untuk balas dendam. Hasilnya, gol-gol dari James Milner, Roberto Firmino dan Adam Lallana memastikan The Reds membalas dendam dengan sempurna.
"Lallana adalah contoh terbaik dari apa yang saya katakan tentang babak pertama. Level energinya sedikit berkurang, tapi kemudian di babak kedua itu tampak seperti babak pertama hanya pemanasan karena ia kemudian benar-benar luar biasa dan begitu bagus," ujarnya.
"Ada banyak banyak performa individu brilian. Tak ada pemain yang buruk, itu bagus, itu benar-benar bagus bahwa mereka bermain benar-benar baik," tambahnya.
"Emre Can benar-benar bagus dalam perannya. Henderson punya reaksi hebat malam ini. Milner kuat melawan mantan timnya. Kolo Toure benar-benar hebat melawan Aguero, Flanagan bermain sangat cerdas dan pintar. Begitu juga Simon Mignolet," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diwawancarai Soal Liga Inggris, Klopp Malah Tertawakan Bayern
Open Play 3 Maret 2016, 22:20
-
Sukses Netralisir Aguero, Klopp Puji Toure
Liga Inggris 3 Maret 2016, 21:50
-
Stoke City Mengejar Impian ke Liga Champions
Liga Inggris 3 Maret 2016, 19:30
-
5 Faktor Ini Yang Buat Liverpool Sukses Hajar Manchester City
Liga Inggris 3 Maret 2016, 16:30
-
Busquets Diincar Banyak Klub, Barcelona Tertekan
Liga Spanyol 3 Maret 2016, 14:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR