Seperti diketahui, akhir pekan lalu di laga boxing day The Gunners secara mengejutkan dibantai Southampton. Tak tanggung-tanggung, Olivier Giroud dkk kalah telak empat gol tanpa balas.
Karena itu, diakui Wenger bahwa hasil akhir melawan Southampton itu sedikit banyak mempengaruhi permainan anak asuhnya di awal-awal pertandingan.
"Kami sedikit grogi di awal-awal pertandingan karena kami menelan kekalahan 0-4 di Southampton dan itu tak berjalan baik dan saya pikir kami fokus untuk tak kebobolan gol bodoh dan perlahan mengambil alih permainan," ujarnya.
"Saya mengubah beberapa pemain dan menempatkan Calum Chambers di tengah, jadi butuh beberapa saat untuk adaptasi, tapi saya pikir dalam 70 menit terakhir kami mengendalikan permainan dan melakukannya dengan sangat baik," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chamberlain: Arsenal di Jalur Menuju Juara
Liga Inggris 29 Desember 2015, 19:20
-
Bos Bournemouth Jagokan Arsenal Juara
Liga Inggris 29 Desember 2015, 18:44
-
Wenger Tak Punya Kata untuk Puji Ozil
Liga Inggris 29 Desember 2015, 17:23
-
Chamberlain Akui Petuah Wenger Jadi Rahasia Bangkitnya Arsenal
Liga Inggris 29 Desember 2015, 15:56
-
Butland Ikut Sanjung Pencapaian Petr Cech
Liga Inggris 29 Desember 2015, 14:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR