Mourinho membantu tim meraih tiga kemenangan dari tiga laga awal Premier League musim ini, menjelang derby melawan Manchester City pekan depan.
Valencia sendiri tampil bagus sebagai bek kanan belakangan ini, dan ia sempat jadi bagian dari tim yang memenangkan gelar juara Premier League terakhir mereka di musim 2012/13 bersama Sir Alex Ferguson.
"Saya kira ia memberikan suntikan rasa percaya diri yang amat positif dan hal tersebut terlihat di atas lapangan. Semua orang merasa percaya diri, semua orang menginginkan bola, dan itu hal yang amat bagus. Ia ingin kami selalu menang dan memiliki mental juara. Semoga kami bisa terus seperti ini," tutur Valencia pada MUTV.
"Anda bisa lihat dari pertandingan yang kami mainkan, bahwa kami sudah mencetak beberapa gol, jadi anda bisa melihat itu dengan baik. Kami terus menyerang dan membuat banyak peluang. Kami juga mendatangkan beberapa pemain berkualitas, yang juga membuat kami semakin hebat." [initial]
(mutv/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright: Bertahan dan Bersabarlah Rashford
Liga Inggris 1 September 2016, 21:04
-
Barca Klaim Nyaris Dapatkan Pogba Musim Lalu
Liga Spanyol 1 September 2016, 20:55
-
Barcelona Sindir Kebijakan Transfer Manchester United
Liga Spanyol 1 September 2016, 20:02
-
Ozil Mengaku Akan Rindukan Schweinsteiger
Piala Dunia 1 September 2016, 19:31
-
Ferguson: Juventus Akan Juara Liga Champions
Liga Champions 1 September 2016, 17:34
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR