Laga itu sendiri berkesudahan 1-1. Namun, West Ham mampu unggul lebih dahulu berkat gol apik Cheikhou Kouyate. United akhirnya bisa membalas melalui Daley Blind di masa injury time.
Di babak pertama, Setan Merah terlihat kesulitan mengembangkan permainannya. "Di babak pertama kami tampil tak cukup apik. Kami sering kehilangan bola dan itulah sebabnya mengapa kami tak bisa keluar dari tekanan West Ham," keluhnya pada Sky Sports News.
Namun, Manajer asal Belanda itu merasa sedikit lega karena akhirnya timnya bisa tampil lebih baik di babak kedua. Ia pun memperingatkan timnya agar tak mengulangi lagi tampilan seperti di babak pertama.
"Di babak kedua kami bisa menunjukkan betapa bagusnya kami walau keadaannya seperti ini. Itulah sebabnya mengapa saya bahagia dengan performa mereka di babak kedua dan kami mestinya bisa saja menang. Namun, kami tak boleh lagi memulai laga seperti itu," tegasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Falcao: Saya Ingin Bermain Bersama Ronaldo
Liga Inggris 9 Februari 2015, 22:44
-
Carragher: Liverpool Hadapi Jalan Terjal Menuju Empat Besar
Liga Inggris 9 Februari 2015, 22:28
-
Beckham Klaim Kane Layak Masuk Timnas Inggris
Liga Inggris 9 Februari 2015, 22:05
-
Kapten Southampton: Tekanan Berat Ada Pada MU, Arsenal, Liverpool
Liga Inggris 9 Februari 2015, 21:58
-
Di Maria: Saya Bahagia dan Puas di Manchester United
Liga Inggris 9 Februari 2015, 20:52
LATEST UPDATE
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR