Van Gaal dan United tengah menghadapi musim yang sulit, usai mereka tersingkir dari Liga Champions bulan lalu, dan sempat puasa kemenangan di delapan pertandingan, yang akhirnya berakhir di laga melawan Swansea City pekan lalu.
"Saya kira atmosfer di ruang ganti kami amat bagus, mungkin terlalu bagus malah. Karena mereka selalu melindungi para kolega mereka. Ini amat bagus, hingga level tertentu. Kami juga harus mengubah pendekatan kami," tutur Van Gaal pada Goal International.
"Permainan ini adalah tentang pemikiran dan sekarang Anda harus membuat mereka berpikir dengan cara yang sama dengan Anda, sebelum bisa melakukan perubahan pendekatan. Para pemain membuat komitmen, dan saya rasa komitmen yang dituntut dalam pertandingan makin tinggi.
"Namun kita juga harus lihat bagaimana hal itu bekerja. Kami mencoba mencari segala cara untuk solusi, namun pada akhirnya kami memang harus lebih baik dari lawan. Kami harus bisa mencetak gol." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Rooney Masih Pemain Kelas Dunia'
Liga Inggris 9 Januari 2016, 23:48
-
Van Gaal : Januari Tidak Ideal Untuk Datangkan Pemain
Liga Inggris 9 Januari 2016, 23:29
-
Van Gaal Ngotot MU Sudah Bermain Menyerang
Liga Inggris 9 Januari 2016, 22:00
-
Hiddink Ungkap Kekaguman pada Legenda MU
Liga Inggris 9 Januari 2016, 20:40
-
Tak Punya Semangat Juang, Alasan Tuchel Abaikan Januzaj
Liga Inggris 9 Januari 2016, 20:33
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR