Tim Setan Merah berulangkali terancam kecolongan gol tim tamu, yang tampil lebih baik dan membuat banyak peluang emas di Old Trafford semalam.
Namun suporter tuan rumah akhirnya bersorak, usai gol tendangan bebas Juan Mata di menit ke-83 memastikan Setan Merah meraih kemenangan di kandang sendiri.
"Saya kira kami tidak bermain buruk, karena gol kami datang dari tendangan yang fantastis dari Juan Mata. Kami memang tidak tampil terlalu bagus, Anda benar. Karena dengan cuaca seperti ini memang sulit dan ini menjadi laga dengan tuntutan fisik yang tinggi," tutur Van Gaal pada MUTV.
"Ketika Anda melihat ukuran pemain Watford dibandingkan dengan pemain kami, itu tidak menguntungkan bagi kami. Saya harus memberikan selamat pada para pemain saya, karena tidak mudah bermain di laga seperti ini." [initial]
(sm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roy Hodgson Inginkan Luke Shaw di Euro 2016
Piala Eropa 3 Maret 2016, 22:53
-
Van der Sar Coret Ronaldo dari Enam Pemain Terbaik
Liga Inggris 3 Maret 2016, 20:16
-
Rashford Pemain Terbaik MU Bulan Februari
Liga Inggris 3 Maret 2016, 19:41
-
Ander Herrera Ingin MU Tembus Empat Besar
Liga Inggris 3 Maret 2016, 19:25
-
Pemain Akademi MU Bersinar, Van Gaal Puji Dua Sosok Ini
Liga Inggris 3 Maret 2016, 15:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR