Setan Merah tampaknya bakal kesulitan finish di empat besar dan bermain di Liga Champions musim ini dan hal tersebut dipercaya akan semakin memperbesar tekanan pada sang manajer, jelang laga replay perempat final Piala FA melawan West Ham.
Kompetisi tertua di Inggris akan jadi satu-satunya kans tim meraih trofi musim ini.
Namun Van Gaal mengatakan pada Goal International: "Saya kira para pemain Manchester United harus bisa mengatasi tekanan tersebut. Dan mereka selalu bisa melakukannya. Mereka tahu bahwa setiap pertandingan adalah pertandingan yang harus mereka menangkan."
"Saya kira West Ham juga punya masalah yang sama. Jadi saya kira tekanan tersebut tidak akan memainkan peran, karena kedua tim tahu itu, ketika anda tidak menang, anda akan tersingkir dan tidak bisa meraih trofi apapun." [initial]
Baca Juga:
- Bantai MU Jadi Pertunjukan Karakter Kuat Tottenham
- Gara-gara Macet, MU Terancam Kena Denda
- Martial Ingin Jadi No 1 Prancis
- Van Gaal Berterima Kasih Atas Dukungan Sir Alex
- Pearce: Carrick Masih Gelandang Terbaik Manchester United
- Van Gaal Lelah Terus Diberitakan Bakal Dipecat
- Martial Pilih Manchester United Karena Louis van Gaal
- Arsenal Sudah Ajukan Tawaran Resmi untuk Xhaka
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 12 April 2016, 23:01

-
Ander Herrera Kobarkan Semangat MU di Piala FA
Liga Inggris 12 April 2016, 22:59
-
Simpati Bilic Untuk Van Gaal di MU
Liga Inggris 12 April 2016, 20:52
-
Soal Akademi, MU Disarankan Contoh Barcelona
Liga Inggris 12 April 2016, 20:16
-
Ibrahimovic Terlalu Sepuh untuk MU
Liga Inggris 12 April 2016, 20:13
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25





















KOMENTAR