Meski demikian, United saat ini sudah bisa merangsek ke posisi empat klasemen sementara Premier League. Pelatih United Louis van Gaal mengatakan bahwa memang ada kewajiban menang di timnya.
"Kemenangan bagi tim top seperti United adalah hal paling penting setiap pekan, setiap hari. Terutama jika kami berada di posisi empat klasemen sementara, maka kami harus terus menang agar tak disusul tim lain," tukas Van Gaal kepada Sky Sports.
United akan menghadapi Stoke City tengah pekan ini. Pada akhir pekan mendatang, United akan bertemu tim papan atas klasemen lainnya; Southampton.
"Tentu kami ingin menang Sabtu nanti, menghadapi Southampton. Tapi kami harus lebih dulu menang atas Stoke City." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Dukung Van Persie Bangkit
Liga Inggris 2 Desember 2014, 20:37 -
Parker Sarankan MU Beli Bek Bertipe Pemimpin
Liga Inggris 2 Desember 2014, 20:14 -
Legenda Arsenal Ini Jagokan Man United Masuk Empat Besar
Liga Inggris 2 Desember 2014, 19:48 -
Young Yakin United Akan Lewati Periode Natal Dengan Sukses
Liga Inggris 2 Desember 2014, 19:18 -
'Bersama Van Gaal, United Akan Terus Meningkat'
Liga Inggris 2 Desember 2014, 17:52
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR