Bola.net - - Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer memberikan informasi terkait absennya Victor Lindelof dari timnya. Solskjaer mengatakan sang pemain mengalami masalah personal sehingga tidak bisa bermain di timnya.
Lindelof musim ini sudah menjelma menjadi pemain kunci Manchester United. Bek Timnas Swedia itu selalu tampil impresif di jantung pertahanan MU sehingga ia menjadi andalan Solskjaer.
Namun pada laga melawan Watford tadi malam, eks Benfica itu absen dari skuat MU. Sebagai gantinya, Solskjaer menurunkan Phil Jones untuk menjadi tandem Chris Smalling di jantung pertahanan mereka.
Solskjaer sendiri membeberkan bahwa Lindelof absen bukan karena mengalami cedera. "Victor tidak bisa bermain hari ini bukan karena mengalami cedera," buka Solskjaer kepada MUTV.
Baca situasi lengkap sang bek di bawah ini.
Masalah Pribadi
Solskjaer sendiri membeberkan bahwa Lindelof tengah memiliki masalah pribadi sehingga ia harus absen dari timnya pada laga ini.
Namun ia menyebut bahwa sang bek tidak akan absen lama dari timnya dan akan segera kembali bersama Setan Merah.
"Victor memliki sejumlah masalah pribadi. Dia sudah menjalani minggu yang berat sehingga Victor akan kembali sesegera mungkin."
Tahap Pemulihan
Pada kesempatan ini, Solskajer juga membeberkan perkembangan sejumlah pemainnya yang tengah berada di ruang perawatan MU.
Solskajer menyebut bahwa ada sejumlah pemain yang kini sudah mulai pulih meski mereka masih butuh waktu untuk bisa kembali tampil di tim utamanya.
"Hari ini kami memainkan tim terbaik kami, namun ada beberapa pemain kami yang masih butuh perawatan ekstra. Jesse [Lingard] dan Romelu [Lukaku] sudah pulih tetapi mereka belum siap bermain penuh." tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beckham: Kerjanya Solskjaer Bagus
Liga Inggris 31 Maret 2019, 23:54
-
Berbatov Yakin Pochettino Bisa Ikuti Jejak Sir Alex Ferguson
Liga Inggris 31 Maret 2019, 22:46
-
Zaha Bersedia Balik Kucing ke MU
Liga Inggris 31 Maret 2019, 22:12
-
PSG Siapkan Rencana Pembajakan David De Gea
Liga Inggris 31 Maret 2019, 17:30
-
Wah, Hirving Lozano Ternyata Juga Dambakan Gabung MU
Liga Inggris 31 Maret 2019, 16:30
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR