Sebagaimana diketahui, Everton harus rela dipermalukan di Anfield dalam derby Merseyside dengan skor empat gol tanpa balas. Kekalahan itu sendiri membuat pemain The Toffees terpukul.
Namun Barry meminta rekan setimnya untuk segera bangkit dari kekalahan itu karena laga penting akan mereka hadapi di Wembley akhir pekan ini.
"Kekalahan dalam derby selalu sulit untuk diterima, terutama saat skornya begitu telak," ungkapnya kepada BBC Sport.
"Selalu ada laga berikutnya dan kami beruntung bahwa itu partai yang besar. Kami harus fokus untuk laga Sabtu nanti di semifinal Piala FA lawan Manchester United," sambungnya.
"Itu laga besar bagi kami pada akhir pekan nanti dan kami memiliki sejumlah masalah cedera. Kadang hal seperti ini terjadi karena suatu alasan," tutupnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan MU, Ronaldo Disebut Menuju Raksasa Inggris Ini
Liga Inggris 22 April 2016, 23:56
-
Blind Siap Jadi Mentor untuk Fosu-Mensah
Liga Inggris 22 April 2016, 21:16
-
Prediksi Everton vs Manchester United 23 April 2016
Liga Inggris 22 April 2016, 16:00
-
Cantona: Harusnya Saya Tendang Fans Palace Lebih Keras
Liga Inggris 22 April 2016, 14:36
-
Liga Spanyol 22 April 2016, 14:17

LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR