Silva bergabung kembali ke mantan klubnya itu dengan kontrak berdurasi empat tahun setelah periode yang tak bagus di Arsenal. Winger Brasil tersebut didatangkan Arsene Wenger pada 2010, tapi dia tak mendapatkan izin kerja di Inggris hingga musim 2015-2016.
De volta pra casa! Wellington é do Fluzão! #SomosFluminense pic.twitter.com/sfvzfTMmZN
— Fluminense F.C. (@FluminenseFC) 18 Juli 2016
Silva sendiri menghabiskan waktunya di Arsenal dengan dipinjamkan ke klub lain, seperti Levante, Alcoyano, Ponferradina, Murcia dan Almeria sebelum gabung Bolton Wanderers setelah dia mendapatkan izin kerja.
"Saya sangat bahagia. Saya ingin berterima kasih kepada Fluminense untuk kesempatan ini setelah begitu lama untuk bisa kembali, saya ingin memulai lagi. Saya sangat gugup, ini seperti baru pertama kali," ujarnya.
"Keinginan saya untuk kembali selalu ada. Saat saya tahu bahwa itu mungkin, saya gugup selama 10 hari. Saya sangat senang dan saya tak memiliki kata-kata untuk mengungkapkan rasa terima kasih. Sekarang saya harus berlatih dan turun ke lapangan secepat mungkin," tandasnya. (fft/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rob Holding Dikabarkan Sudah Tes Medis di Arsenal
Liga Inggris 19 Juli 2016, 21:24 -
Arsenal Tutup Kemungkinan Bellerin Menuju Man City
Liga Inggris 19 Juli 2016, 20:52 -
Adam: Jika Saya Mahrez, Saya Sudah Hengkang Dari Leicester
Liga Inggris 19 Juli 2016, 15:46 -
Everton Ramaikan Perburuan William Carvalho
Liga Inggris 19 Juli 2016, 15:41 -
Tampil Memukau di Euro, Arsenal Dekati Wonderkid Jerman Ini
Liga Inggris 19 Juli 2016, 14:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR