Walcott sempat kecewa karena namanya tak masuk dalam jajaran tim yang dibawa ke Euro 2016 di musim panas. Namun di musim kompetisi kali ini, sang winger mampu menunjukkan performa terbaiknya dengan membuat tiga gol di dua pertandingan terakhir.
Dini hari tadi, eks Southampton memborong semua gol ketika Arsenal menang 2-0 atas Basel di laga Liga Champions yang mereka mainkan di Emirates.
Terkait kemungkinan Walcott untuk kembali membela timnas, Wenger lantas mengatakan pada Express: "Rekomendasi terbaik adalah performa yang ia tunjukkan belakangan ini."
"Sulit untuk tidak melihatnya jika anda saksikan apa yang ia mainkan semalam. Namun saya akan menyerahkan semuanya pada Southgate."
Gareth Southgate kini menjadi manajer interim timnas Inggris selama empat laga, menyusul pemecatan Sam Allardyce terkait komentar yang ia buat pada seorang jurnalis yang menyamar. [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Walcott: Tak Banyak Tim Berani Hadapi Arsenal
Liga Champions 29 September 2016, 18:56
-
Eks FA Dukung Wenger Tangani Inggris
Liga Inggris 29 September 2016, 15:25
-
Wenger Indikasikan Sanchez Kini Striker Utama Arsenal
Liga Inggris 29 September 2016, 15:19
-
Rawan Kritik, Wright Minta Wenger Tolak Inggris
Liga Inggris 29 September 2016, 15:02
-
Liga Champions 29 September 2016, 12:23

LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR