Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger kembali angkat bicara mengenai spekulasi masa depan Alex Oxlade-Chamberlain. Wenger menyebut sang gelandang tidak akan dijual pada bursa transfer kali ini karena ia memiliki potensi yang besar untuk menjadi salah satu pemain terbaik Inggris.
Sosok 24 tahun tersebut santer dikabarkan berada di ambang pintu keluar Emirates Stadium. Hal ini dikarenakan sang pemain dan manajemen Arsenal tidak kunjung menyepakati kontrak barunya, kendati kontraknya akan habis tahun depan.
Chamberlain sendiri disebut-sebut akan segera bergabung dengan rival Arsenal, . The Blues kabarnya sudah menyiapkan uang 35 juta pounds untuk mendatangkan pemain Timnas Inggris tersebut.
Alex Oxlade-Chamberlain.
Namun dalam pandangan Wenger, Chamberlain tidak akan dijual pada musim panas ini. "Ya, dia [Chamberlain] akan bertahan di sini," buka Wenger seperti yang dilansir Squawka.
"Kenapa? Karena secara pribadi saya menilainya sebagai pemain yang sangat bagus dan dia adalah salah satu pemain yang sedang berkembang menuju puncak permainannya."
"Tahun lalu dia membuat kemajuan yang sangat bagus dan secara pribadi saya ingin dia bertahan di klub ini untuk waktu yang lama. Saya sudah meyakinkan dia bahwa ia akan menjadi pemain Inggris yang disegani semua orang dalam waktu dua tahun yang akan datang pada akhir musim kemarin." tutup manajer asal Prancis tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nainggolan Sebut Eden Hazard Bisa Raih Ballon d'Or
Liga Inggris 17 Agustus 2017, 18:36
-
Costa Tegaskan Ingin Kembali ke Atletico Madrid
Liga Inggris 17 Agustus 2017, 17:46
-
Morata: Saya Berada Di Tangan Yang Tepat
Liga Inggris 17 Agustus 2017, 17:00
-
Morata Targetkan Raih Banyak Trofi Bersama Chelsea
Liga Inggris 17 Agustus 2017, 16:40
-
Inter Segera Daratkan Joao Cancelo
Liga Italia 17 Agustus 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR