
Kesuksesan The Gunners mendatangkan Cech dinilai oleh analisis Sky Sports, Nick Wright sebagai transfer penting. Pasalnya sejak menjadi juara Premier League 2003-04 di mana masih diperkuat mantan kiper Inggris, Jens Lehmann*, manajer Arsene Wenger kesulitan menemukan sosok yang tepat di bawah mistar gawang.
Jens Lehmann tidak mampu mempertahankan performanya, lalu Manuel Almunia, Lukasz Fabianski dan Wojciech Szczesny mencoba mempermanenkan statusnya sebagai si nomor satu, namun semuanya gagal.
David Ospina memang bagus, tetapi ia tidak dinilai sebagai 'si nomor satu'. Mantan kapten Manchester United, Gary Neville yang juga menjadi pandit di Sky Sports pernah menyampaikan hal ini di bulan Mei kemarin.
"Anda bisa berargumen bahwa Arsenal kesulitan menemukan kiper utama sejak Lehmann dan Seaman. Sangat sulit memenangkan gelar tanpa kiper yang sangat hebat. Jelas Ospina adalah kiper bagus, dan dia sudah bermain bagus, tapi ia bukan tipikal nomor satu, dan Arsenal membutuhkan kiper papan atas. Mereka membutuhkan kiper yang bisa memberikan poin demi poin."
Sebelum digeser Thibaut Courtois, Cech adalah kiper nomor satu The Blues sejak didatangkan pada 2004 silam. Cech juga telah memenangkan empat titel Premier League dan FA Cup, tiga titel Piala Liga, dua titel FA Community Shield, dan masing-masing satu titel Liga Champions dan Liga Europa. [initial]
*Berita ini sudah melalui proses editing karena sebelumnya terjadi kesalahan fakta. Kami mohon maaf atas kesalahan ini.
Update berita Premier League mu di sini
- Chelsea Siapkan 20 Juta Untuk Stones
- Cech Resmi ke Arsenal, Walcott Beri Sambutan 'Gol'
- Clyne Tuntaskan Tes Medis di Liverpool
- Keane Akui Tak Pernah Dukung Manchester United
- Liverpool Segera Gaet Defender Muda Swedia
- Petr Cech Resmi Gabung Arsenal Hari Ini
- Cech Datang Buat Ospina Ingin Hengkang ke Marseille?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Arsenal Dapatkan Salah Satu Kiper Terbaik Dunia Dalam Diri Cech'
Liga Inggris 30 Juni 2015, 21:05
-
Petr Cech Percaya Dengan Proyek Besar Arsenal
Liga Inggris 30 Juni 2015, 18:02
-
John Terry Beri Penghormatan Kepada Petr Cech
Liga Inggris 30 Juni 2015, 16:44
-
Seaman Berharap Cech Bisa Beri Gelar Kepada Arsenal
Liga Inggris 30 Juni 2015, 16:18
-
Blokir PSG, Tim Inggris Makin Berpeluang Dapatkan Arda Turan
Liga Inggris 30 Juni 2015, 15:49
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR