Hal tersebut diungkapkan oleh sang bos, usai timnya kalah 0-2 dari Watford di Piala FA semalam.
"Kami sudah menunjukkan bahwa kami selalu bisa memberikan respon. Saya kira tim sudah menunjukkan semangat yang luar biasa, sikap yang amat kuat. Kami sekarang punya kesempatan untuk menunjukkan itu tengah pekan ini, kami ingin membuat yang tidak mungkin, menjadi mungkin," tutur Wenger pada Express.
Arsenal sendiri tengah tertinggal 0-2 secara agregat, usai leg pertama yang digelar di Emirates awal bulan ini.
Sementara Barcelona justru baru saja meraih kemenangan telak 6-0 atas Getafe di La Liga. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Barcelona vs Arsenal 17 Maret 2016
Liga Champions 14 Maret 2016, 23:35
-
Data dan Fakta Liga Champions: Barcelona vs Arsenal
Liga Champions 14 Maret 2016, 23:31
-
Barcelona Pantang Santai Jamu Arsenal di Camp Nou
Liga Champions 14 Maret 2016, 22:56
-
Gara-Gara Ibra, Barcelona Gagal Dapatkan Ousmane Dembele
Liga Spanyol 14 Maret 2016, 20:27
-
Barcelona Siap Lamar Alexandre Pato
Liga Inggris 14 Maret 2016, 15:47
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR