Wenger akan menghadapi Chelsea akhir pekan ini dan ia kerap kesulitan meraih kemenangan ketika tim London Barat diasuh oleh Jose Mourinho. Namun demikian, kehadiran Hiddink di kursi kepelatihan The Blues saat ini tak lantas membuat pria Prancis memandang remeh lawannya.
Ia bahkan mengatakan bahwa Hiddink merupakan sosok yang bisa mewakili sepakbola Belanda dengan amat baik.
"Saya menilai tinggi Hiddink sebagai manajer yang amat kuat dengan karir yang luar biasa," tutur Wenger pada laman resmi klub.
"Ia mampu menangani berbagai klub dan tim nasional, namun ia adalah salah satu manajer yang mampu mewakili filosofi Belanda dan membaginya hingga ke berbagai tempat di belahan Eropa."
Arsenal saat ini tengah duduk di puncak klasemen Premier League, unggul selisih gol atas Leicester City. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Premier League: Arsenal vs Chelsea
Liga Inggris 22 Januari 2016, 17:09
-
Prediksi Arsenal vs Chelsea 24 Januari 2016
Liga Inggris 22 Januari 2016, 17:00
-
Souness: Chelsea Bisa Kacaukan Peluang Juara Arsenal
Liga Inggris 22 Januari 2016, 15:11
-
Legenda Liverpool Ini Yakin Chelsea Akan Curi Poin di Arsenal
Liga Inggris 22 Januari 2016, 14:28
-
Owen: Dengan Ozil, Arsenal Akan Kalahkan Chelsea
Liga Inggris 22 Januari 2016, 14:16
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR