Bola.net - - Pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengaku puas dengan performa anak asuhnmya di partai final FA Cup musim ini. Wenger menyebut anak asuhnya telah menunjukan karakter asli Arsenal dengan performa yang apik dan konsisten semenjak awal laga.
Seperti yang sudah diketahui, Arsenal kembali meraih kesuksesan di partai FA Cup musim ini. Menghadapi Chelsea di partai final, The Gunners sukses mengalahkan juara EPL musim ini dengan skor 2-1 berkat gol Alexis Sanchez dan Aaron Ramsey.
Sejatinya pada partai final ini, The Gunners tidak begitu diunggulkan kontra Chelsea. Maklum performa tim London Utara itu tidak lebih stabil daripada tetangga mereka yang resmi menjadi juara EPL musim ini.
Arsenal Mengangkat Trofi FA Cup
Wenger sendiri menyebut timnya sudah menunjukan kualitas yang luar biasa pada laga ini. "Kami memiliki performa yang luar biasa semenjak menit pertama," tutur Wenger kepada BBC.
"Tim ini tengah menderita. Mereka bersatu dan merespon penderitaan mereka tersebut."
"Saya sudah bilang minggu lalu, tim ini bisa tampil di partai ini dengan satu atau dua sikap yang bagus. Mereka menunjukan kekuatan serta kesatuan yang bagus hari ini dan mereka memainkan sepakbola yang spektakuler." tutup pelatih asal Prancis tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Costa: Saya Hanya Pindah ke Atletico!
Liga Inggris 28 Mei 2017, 21:08
-
Handball dan Offside, Cahill Nilai Gol Sanchez Tidak Sah
Liga Inggris 28 Mei 2017, 19:22
-
Conte: Gol Pertama Arsenal Harusnya Dianulir
Liga Inggris 28 Mei 2017, 15:15
-
Fabregas: Kalah di FA Cup, Chelsea Tetap Jalani Musim yang Bagus
Liga Inggris 28 Mei 2017, 12:46
-
Fabregas Belum Menyerah Kejar Tempat Utama di Chelsea
Liga Inggris 28 Mei 2017, 12:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR