Meskipun skor akhir terlihat meyakinkan, namun pada kenyataannya pertandingan berjalan cukup seimbang. Giroud baru bisa memecah kebuntuan berkat blunder konyol yang dilakukan oleh kiper Soton, Artur Boruc. Sedangkan gol kedua dicetak oleh penyerang asal Prancis ini melalui titik putih.
Manajer Arsene Wenger mengakui bahwa Southampton merupakan lawan yang sama kuat dengan timnya dan sulit dikalahkan.
"Sangat bagus bagi kami bisa mengalahkan tim yang tangguh. Jika saja mereka menang hari ini, mereka akan menyusul kami di puncak klasemen," ungkap The Professor.
"The Saints telah menunjukkan bahwa bukan sebuah kebetulan mereka berada di papan atas."
Dengan tambahan tiga angka, kini Arsenal melaju sendirian di puncak klasemen dengan torehan 28 angka, meninggalkan Liverpool dan Chelsea yang menguntit di belakangnya dengan selisih empat poin.[initial]
(afp/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suruh Lawan Cetak gol, eks-Arsenal Dituduh Terlibat Pengaturan Skor
Bola Dunia Lainnya 24 November 2013, 19:15
-
Amerika Selatan, Tujuan Wenger Berburu Striker
Liga Inggris 24 November 2013, 17:06
-
ANALISIS: Arsenal 2-0 Southampton, Menang Karena Dua Faktor
Editorial 24 November 2013, 15:07
-
Wenger: Rekrut Benzema Bukan Ide Bagus
Liga Inggris 24 November 2013, 14:00
-
Fergie Tetap Dukung Penuh David Moyes
Liga Inggris 24 November 2013, 09:30
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR