Pemain berusia 20 tahun bergabung dengan The Gunners musim panas lalu dengan harga 16 juta poundsterling. Namun ia nampaknya harus berusaha lebih keras di musim kedua, lantaran harus bersaing dengan nama-nama seperti Mathieu Debuchy dan Hector Bellerin.
Wenger juga masih punya nama lain seperti Per Mertesacker dan Laurent Koscielny untuk mengisi pos bek tengah.
Chambers sendiri mencatat 17 kesempatan turun sebagi starter musim lalu dan enam kali masuk sebagai pemain pengganti di Premier League.
Dan The Saints, yang sudah menjual Nathaniel Clyne ke Liverpool di musim panas, berharap mendatangkannya kembali ke St Mary dengan status pemain pinjaman.
Namun menurut laporan The Mirror, Arsenal telah menolak proposal tersebut mentah-mentah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benzema Isyaratkan Tinggalkan Madrid?
Liga Spanyol 28 Juli 2015, 23:01 -
Liga Inggris 28 Juli 2015, 22:49
-
Disebut Mourinho Butuh Kalkulator, Ini 'Balasan' Wenger
Liga Inggris 28 Juli 2015, 22:02 -
Wenger Tak Sepakat Hazard Disebut Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 28 Juli 2015, 21:35 -
Tolak West Brom, Abou Diaby Pilih Pulang Kampung
Liga Inggris 28 Juli 2015, 21:01
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR