Bola.net - - West Ham dikabarkan tertarik untuk mendapatkan pemain muda Inter Milan, Gabriel Barbosa, namun mereka khawatir rencana itu akan sulit terlaksana, menurut The Mirror.
Pemain Brasil berusia 20 tahun bisa dipinjam musim panas ini, setahun usai bergabung dengan Inter dari Santos dengan nilai transfer 26 juta poundsterling.
Gabigol jarang mendapatkan kesempatan main di Italia musim lalu dan hal ini membuka kans baginya untuk datang ke London.
Ia hanya tampil sekali sebagai starter di 10 penampilannya di Serie A dan Coppa Italia musim lalu, mencetak satu gol.
Gabriel Barbosa
The Hammers ingin membantu Gabigol memperbaiki karirnya dengan merekrutnya sebagai pemain pinjaman di Premier League. Namun mereka khawatir yang bersangkutan tidak akan memenuhi kriteria untuk mendapatkan pengecualian soal izin kerja di Inggris.
Namun demikian, klub asuhan Slaven Bilic itu kabarnya juga sudah mengincar nama lain untuk mempertajam lini depan, seperti Munir El Haddadi, Marko Arnautovic, dan Nacer Chadli.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Donnarumma: Maafkan Saya, Fans Milan
Liga Italia 12 Juli 2017, 23:44
-
Juventus Resmi Gaet Douglas Costa dari Bayern Munchen
Liga Italia 12 Juli 2017, 23:32
-
Icardi: Kalau Perisic Tidak Hepi, Pergi Saja
Liga Italia 12 Juli 2017, 22:48
-
Kakak Kandung Donnarumma Dikontrak Milan Hingga 2021
Liga Italia 12 Juli 2017, 22:26
-
Chelsea Siap Tebus Klausul Belotti
Liga Inggris 12 Juli 2017, 21:47
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR