Bola.net - - Georginio Wijnaldum memperingatkan bahwa Manchester City adalah tim bagus yang memiliki banyak pemain dengan kemampuan mencetak gol, jelang pertandingan kedua tim di Anfield pekan ini.
Liverpool akan melawan City, yang bakal diperkuat kembali oleh Sergio Aguero, yang baru menyelesaikan hukuman empat laga dari FA.
Namun Wijnaldum berkeras bahwa City memiliki banyak pemain ofensif seperti Kevin de Bruyne, David Silva, Raheem Sterling, Nolito, dan Leroy Sane, dan ini akan membuat tim harus membagi fokus mereka di pertandingan nanti.
"Mereka memiliki banyak pemain yang bisa mencetak gol, bahkan pemain yang ada di bangku cadangan pun bisa masuk dan mencetak gol," tutur Wijnaldum menurut Daily Star.
"Tentu saja, Aguero adalah pemain yang luar biasa. Dia bisa memenangkan pertandingan sendiri untuk Manchester City, jadi dia adalah salah satu ancaman yang harus kami hadapi."
"Bukan hanya Aguero, anda juga punya De Bruyne, dan Silva, Sterling, anda bisa terus menyebutkan banyak nama lainnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wijnaldum Yakin Duel Liverpool vs City Berlangsung Menarik
Liga Inggris 29 Desember 2016, 19:26
-
Man City Diprediksi Tak Akan Juara Premier League
Liga Inggris 29 Desember 2016, 18:57
-
Agen: Toure Lebih Bagus dari Pogba
Liga Inggris 29 Desember 2016, 15:00
-
Clichy: Persaingan Premier League Kian Berat Karena Uang
Liga Inggris 29 Desember 2016, 13:00
-
Clichy: Jangan Ragukan Kemampuan Guardiola
Liga Inggris 29 Desember 2016, 12:50
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR