Bola.net - - Mantan gelandang Manchester United, Ray Wilkins, mengatakan bahwa Jose Mourinho harus menjadikan Michael Carrick sebagai starter usai ia tampil impresif di laga melawan Arsenal.
Pemain Inggris belum lama ini mendapat lebih banyak kesempatan bermain di Premier League, usai ia beberapa kali menunjukkan performa memikat di Liga Europa.
Carrick membantu United mengendalikan tempo permainan ketika mereka bermain imbang 1-1 melawan Arsenal, dan juga memastikan para bek terlindung dari ancaman yang diberikan oleh gelandang seperti Mesut Ozil.
"Saya kira masuknya Michael Carrick harus jadi sesuatu yang permanen untuk Jose Mourinho, karena itu bisa membantu Herrera, yang akhirnya menjadi pemain Manchester United di tengah - dan Pogba untuk maju dan melakukan tugas mereka," tutur Wilkins di Sky Sports.
"Carrick memberikan mereka sedikit ketenangan di lini tengah, ketika mereka harus mengendalikan permainan. Umpan yang ia lepaskan amat fantastis."
United akan bermain melawan Feyenoord di Liga Europa tengah pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Mau Arsenal Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Inggris 22 November 2016, 23:29
-
Wenger Bantah Paksa Sanchez Main Lawan MU
Liga Inggris 22 November 2016, 21:53
-
Presiden Torino Tak Rela Lihat Belotti Didekati MU
Liga Italia 22 November 2016, 21:17
-
MU Incar Gelandang Masa Depan Barcelona
Liga Inggris 22 November 2016, 20:27
-
Eks Pelatih Sporting Ini Sempat Ragu Lepas Ronaldo ke MU
Liga Inggris 22 November 2016, 19:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR