Winterburn meminta armada Arsene Wenger untuk mewaspadai pergerakan gelandang MU, Angel Di Maria. Menurutnya, pria asal Argentina tersebut memiliki kualitas untuk mengacaukan lini belakang Arsenal dengan kualitas individu yang dimiliki.
"Saya selalu mewaspadai pemain yang memiliki kelas dan kualitas untuk mengacaukan koordinasi empat pemain di lini belakang. Pemain seperti Di Maria bisa membuat perbedaan, karena ia punya pergerakan yang bagus dan insting untuk berlari menembus garis pertahanan lawan," ungkap Winterburn seperti dilansir situs resmi MU.
"Di Maria bisa menguasai bola seorang diri dan bisa berlari dengan sangat cepat. Selain itu, kemampuan umpannya juga luar biasa. Setiap tim membutuhkan pemain kreatif untuk bisa menjadi penentu di laga besar, biasanya pemain seperti itu akan menentukan kemenangan timnya."[initial]
Baca Juga
- Wenger Akui Masih Trauma Dengan Gol Indah Giggs
- Hengkang Dari MU, Welbeck Mengaku Makin Berkembang
- Wenger: Lawan MU, Gol Pertama Jadi Penentu
- Wenger: Scholes Pasti Senang Satu Tim Dengan Ozil
- Neville Anggap Ozil Tak Layak Dibeli Mahal Arsenal
- Bellerin Puji Mental Baja Giroud
- Arsenal Terancam 21 Hari Tanpa Gabriel Paulista
- Arsenal Siapkan Firmino Sebagai Suksesor Cazorla
- YFC: Defisit Dua Gol, Arsenal Sulit Lolos
- Keown Ingin Paulista Ikuti Jejak Sylvinho di Arsenal
- Wenger Tak Malu Lagi Main Mata Dengan Martinez
- Evans Waspadai Kebangkitan Arsenal dan Liverpool
- Performa Bellerin Tuai Pujian Dari Legenda MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Savage Sebut Di Maria Semakin Memble
Liga Inggris 9 Maret 2015, 22:35
-
Man United Siapkan 20 Juta Pounds Untuk Depay
Liga Inggris 9 Maret 2015, 22:12
-
Hadapi MU, Parlour Minta Arsenal Pakai Spirit Saat Kalahkan City
Liga Inggris 9 Maret 2015, 21:50
-
Jumpa Arsenal, Adrenalin Di Maria Semakin Terpacu
Liga Inggris 9 Maret 2015, 21:46
-
Mata: Laga MU vs Arsenal Akan Sangat Menarik
Liga Inggris 9 Maret 2015, 19:18
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR