Bola.net - - Ian Wright, mengatakan ia ingin melihat urgensi dari permainan gelandang , Alex Oxlade-Chamberlain.
Masa depan Chamberlain di Arsenal belakangan ini terus diragukan. Sang gelandang kontraknya akan habis musim depan dan ia tak kunjung mendapatkan kesepakatan anyar.
Ia sebelumnya sudah sering dikaitkan dengan kemungkinan berpindah klub, usai kesulitan mendapatkan kesempatan bermain. Dan Wright ingin melihat pemain berusia 23 tahun menunjukkan peningkatan permainan, jika ia memang berniat bertahan.
Alex Oxlade-Chamberlain
"Kita sudah melihat Arsene memberikan dia beberapa kesempatan di lini tengah," tutur Wright di ITV.
"Saya tidak berpikir dia mampu menunjukkan dirinya seperti yang ia inginkan. Saya kira dia hanya harus menunjukkan lebih banyak urgensi dari permainannya."
"Dia harus menaikkan levelnya dan sedikit tampil lebih tajam lagi."
Chamberlain bermain selama 90 menit ketika Inggris menang 2-0 atas Lithuania di laga Kualifikasi Piala Dunia 2018, di mana Gareth Southgate memainkannya sebagai pemain tengah.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Incar Patricio Untuk Gantikan Cech
Liga Inggris 27 Maret 2017, 22:46
-
Juventus Ganggu Arsenal Dalam Perburuan Tadic
Liga Italia 27 Maret 2017, 18:29
-
Arsenal Ingin Datangkan Gelandang Southampton
Liga Inggris 27 Maret 2017, 17:55
-
Eks Arsenal Ini Bela Tekel Taylor Yang Patahkan Kaki Coleman
Piala Dunia 27 Maret 2017, 17:15
-
Giroud Mengaku Semakin Kuat Berkat Kritik
Liga Inggris 27 Maret 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR