Bola.net - - Legend , , belum lama ini memuji legenda yang baru saja pensiun, Frank Lampard, sebagai salah satu pemain terbaik sepanjang masa.
Kedua sosok legendaris itu pernah dianggap sebagai gelandang terbaik ketika keduanya mencapai puncak karir, seiring perkembangan kubu The Blues sebagai salah satu kekuatan terbaik di Eropa.
Lampard sendiri sudah membela timnas Inggris lebih dari 100 kali, dan juga masih memegang gelar sebagai pencetak gol terbanyak di Chelsea.
Ia belum lama ini memutuskan untuk pensiun, usai menutup karirnya dengan membela Manchester City dan tim MLS, New York City FC.
Xavi pun belum lama ini mencoba untuk memberikan tribut pada sosok berusia 38 tahun, yang kabarnya akan mendapatkan peran khusus sebagai pelatih di FA atau Chelsea.
Xavi
"Tidak ada keraguan bahwa Frank Lampard merupakan salah satu gelandang tengah terbaik di generasinya. Di masa puncaknya, dia akan bisa membela tim manapun di dunia - dia adalah sosok yang luar biasa dan juga amat profesional," tutur Xavi menurut Goal International.
"Ada beberapa pemain yang tidak mendapatkan apresiasi sepenuhnya ketika mereka bermain - namun Frank akan diingat sebagai salah satu gelandang terbaik dalam sejarah permainan ini. Tidak hanya seorang pemain yang komplit - dia juga mampu mencetak gol seperti striker."
"Kita mungkin takkan bisa melihat itu dari seorang gelandang lagi. Hanya dia yang tahu apa yang akan ia lakukan berikutnya - namun jika dia menjadi manajer, dia punya banyak pengetahuan yang berharga."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neville Anggap Arsenal Sudah Tak Mampu Bersaing Jadi Juara EPL
Liga Inggris 5 Februari 2017, 21:25
-
Wenger Murka Pada Insiden Sikutan Alonso ke Bellerin
Liga Inggris 5 Februari 2017, 21:06
-
Meski Jarang Main, Zouma Tetap Bahagia Bersama Chelsea
Liga Inggris 5 Februari 2017, 20:57
-
Usai Tahan Liverpool dan Hajar Arsenal, Chelsea Diminta Fokus Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Februari 2017, 20:01
-
Liga Inggris 5 Februari 2017, 19:58

LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR