Wayne Rooney akan absen kala tim menghadapi PSV di Liga Champions, akibat mengalami cedera hamstring. Hal tersebut membuat United hanya menyisakan Anthony Martial dan James Wilson di barisan depan, meski Marouane Fellaini juga bisa bermain sebagai penyerang.
Young lantas mengatakan ia siap membantu timnya jika memang diminta oleh manajer.
"Jika manajer ingin saya bermain di sana, maka ya. Tentu saya akan melakukannya. Saya bisa bermain di banyak posisi dan saya sudah melakukannya sebelumnya. Saya harap bisa terus bermain di tengah, namun itu tergantung manajer," jelas Young pada reporter.
"Ia sudah mengatakan pada saya sebelumnya, namun itu tergantung dia. Ia sedang pusing memilih susunan tim yang akan turun nanti," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Van Gaal: Fans MU Harus Sabar Nantikan Kehebatan Martial dan Memphis
- Ternyata, Ada Rivalitas Antara Suarez dan Sturridge
- Performa Memphis Depay Belum Puaskan Van Gaal
- 5 Hal yang Harus Diperbaiki Mourinho di Chelsea
- Murphy Sebut Liverpool Kalah Dari MU Karena Coutinho
- Sutton Anggap Chelsea Kini Alami Kemunduran
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Ingin Barca Menjadi Tim Pertama Juarai UCL Beruntun
Liga Champions 15 September 2015, 23:47
-
Bagi Falque, Messi Berasal Dari Planet Lain
Liga Champions 15 September 2015, 23:36
-
Menurut Rakitic, Inilah Pemain AS Roma yang Harus Diwaspadai
Liga Champions 15 September 2015, 23:31
-
Lawan Barca, Roma Tampil dengan Rendah Hati
Bola Indonesia 15 September 2015, 23:25
-
Roma Tak Siapkan Strategi Anti-Messi & Parkir Bus
Liga Champions 15 September 2015, 23:22
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR